Contoh SK Panitia Pesantren Kilat

Posted by Tentang Pendidikan on 20170530

Contoh SK Panitia Pesantren Kilat Kami bagikan pada isi artikel kali ini secara lengkap. Pesantren kilat atau PASKIL adalah Sebuah kegiatan yang di lakukan dalam rangka memantapkan pembinaan keimanan dan ketaqwaan terhadap Allah SWT. Bagi siswa yang beragama Islam dengan pola dan tata cara kehidupan pesantren yang dilakukan di dalam lingkungan sekolah. Di dalam sebuah kegiatan pesantren kilat di perlukan panitia agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan baik dan lancar. Kegiatan Pesantren Kilat dapat juga di laksankan di sekolah/madrasah dalam menyambut kegiatan ramadhan. SK Panitia Pesantren kilat di perlukan agar kegiatan tersebut berjalan dengan baik dan benar sesuai dengan tugas setiap anggota agar mampu menjalankan hak dan kewajibannya dengan seharusnya.

SK Panitia Pesantren Kilat

Panitia Pesantren Kilat

Manfaat dari di adakanya kegiatan pesantren kilat adalah:
  • Meningkatkan pemahaman, penghayatan, dan pengamalan siswa tentang ajaran agama Islam
  • Memperdalam, memantapkan, dan meningkatkan penghayatan ajaran agama Islam khususnya tentang keimanan, ibadah, akhlak, dan Al quran ;
  • Menerapkan dan mengamalkan ajaran Islam dam kehidupan sehari-hari
Bagi Bapak dan Ibu yang membutuhkan  Contoh SK Panitia Pesantren Kilat yang baik dan benar, silahkan langsung saja download file selengkapnya yang telah admin sediakan secara gratis untuk Bapak dan Ibu miliki pada link di bawah ini:

Klik Bagikan sebelum Download

Demikian Contoh SK Panitia Pesantren Kilat yang dapat kami bagikan pada Artikel kali ini, semoga isi dari Artikel kali ini dapat memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan dan pencarian Anda, serta dapat melengkapi Administrasi Gurunya untuk berbagai kegiatan yang sedang di laksanakan dan di kerjakan.
Previous
« Prev Post

Related Posts

Mei 30, 2017

0 komentar:

Posting Komentar