Modul IPS Sejaran Final Tahun 2017 Sesuai Permendikbud Nomor 24 Tahun 2016 dan Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007

Posted by Tentang Pendidikan on 20170828

Modul IPS Sejarah ini dirancang berdasarkan Permendikbud Nomor 24 Tahun 2016 dan Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007. Produk hukum itu meletakkan state of the art IPS sebagai integrated social sciences to purpose pedagogic. Maknanya pembelajaran IPS membutuhkan penguasaan dominan disiplin ilmu-ilmu sosial (sejarah, geografi, ekonomi, sosiologi). Keberadaan modul IPS berbasis dominan disiplin IPS bertujuan  meningkatkan pemahaman guru terhadap konsep, proposisi, dan teori dari dominan disiplin IPS yang tak pernah dipelajarinya di bangku kuliah (pendidikan  S-1). Tanpa memahami dominan disiplin dari IPS maka pembelajaran  IPS “terpadu” berkualitas tak akan pernah terwujud. Di sisi lain keberadaan modul IPS berbasis interdisiplin dikembangkan untuk tujuan meningkatkan  komptensi guru IPS  memahami state of the art IPS sebagai integrated subject matter.

Daftar Isi Modul IPS Sejarah Tahun 2017

Modul 1: Kehidupan Politik, Ekonomi, Sosial, Budaya, dan Pendidikan Masa Pra-Aksara Hingga Islamisasi
Kegiatan Belajar 1 Kehidupan Masa Prakasara
Kegiatan Belajar 2 Kehidupan Masa Hindu-Budha
Kegiatan Belajar 3 Kehidupan Masa Islamisasi

Modul 2: Kedatangan Bangsa Eropa serta  Praktik Kolonialisme dan Imperialisme
Kegiatan Belajar 1 Kedatangann Bangsa Barat di Indonesia
Kegiatan Belajar 2 Pengaruh Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kegiatan Belajar 3 Perlawanan Terhadap Kolonialisme dan  Imperialisme di Indonesia

Modul 3 Pergerakan Nasional Indonesia Hingga Kemerdekaan
Kegiatan Belajar 1 Dinamika Politik Organisasi Pergerakan Nasional
Kegiatan Belajar 2 Masa Pendudukan Jepang di Indonesia
Kegiatan Belajar 3 Kronik Proklamasi Kemerdekaan

Modul 4 Indonesia Masa Demokrasi Liberal Hingga Pasca Reformasi
Kegiatan Belajar 1 Indonesia Masa Demokrasi Liberal hingga Terpimpin
Kegiatan Belajar 2 Indonesia  Masa Orde baru
Kegiatan Belajar 3 Indonesia Masa Reformasi Hingga Sekarang

Untuk lebih lengkap mengenai Modul ini silahkan langsung saja untuk Bapak dan Ibu download filenya secara lengkap pada link yang telah Admin sediakan di bawah ini.
Download Modul IPS Sejaran Final Tahun 2017

Klik Bagikan sebelum Download

Demikian Modul IPS Sejaran Final Tahun 2017 Sesuai Permendikbud Nomor 24 Tahun 2016 dan Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007 yang dapat kami bagikan pada Artikel kali ini, semoga isi dari Artikel kali ini dapat memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan dan pencarian Anda, serta dapat melengkapi Administrasi Gurunya untuk berbagai kegiatan yang sedang di laksanakan dan di kerjakan.
Previous
« Prev Post

Related Posts

Agustus 28, 2017

0 komentar:

Posting Komentar