Kegiatan Ulangan Akhir Tahun ( PAT ) atau yang dulu dikenal dengan istilah UKK disebut juga UAS PAS Semester 2 genap merupakan kegiatan yang sangat penting yang akan dilaksanakan. Kita sebagai Guru tentunya harus menyiapkan siswa-siswi dalam latihan persiapan sebelum mengerjakan soal yang sesungguhnya. Maka dari itu pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan soal Matematika yang dapat Bapak dan Ibu gunakan sebagai contoh soal.
File soal ini ditujukan bagi Mata Pelajaran Matematika pada jenjang SMP MTs kelas 7 yang sudah menggunakan K13 sebagai Kurikulum yang digunakan. Bagi Anda yang saat ini sedang mencari soal kurikulum 2013 revisi tahun 2017, file yang Admin bagikan ini tentunya dapat dijadikan referensi. Berikut gambaran dari soal tersebut lengkap dengan link download serta jawabannya.
a. kumpulan bilangan kecil
b. kumpulan bunga-bunga indah
c. kumpulan siswa tinggi
d. kumpulan bilangan asli antara 4 dan 12
12. Kumpulan-kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah ….
a. kumpulan gedung-gedung mewah
b. kumpulan bunga-bunga indah
c. kumpulan rumah-rumah antik
d. kumpulan nama-nama jalan
14. Keliling sebuah persegi panjang 120 cm. Jika perbandingan panjang dan lebarnya 7 : 5,
ukuran lebarnya adalah ….
a. 25 cm
b. 50 cm
c. 75 cm
d. 100 cm
24. Perbandingan panjang sisi-sisi sejajar suatu trapesium adalah 2 : 3. Jika tinggi trapesium 6
cm dan luasnya 150 cm 2 , panjang sisi-sisi sejajarnya adalah ….
a. 6 cm dan 8 cm
b. 4 cm dan 12s cm
c. 10 cm dan 15 cm
d. 20 cm dan 30 cm
a. 169 cm 2
b. 104 cm 2
c. 26 cm 2
d. 13 cm 2
29. Segitiga siku-siku di B. Dari titik B ditarik garis yang tegak lurus AC di titik D. Bila panjang
AB = 3 cm, BC = 4 cm, dan AC = 10 cm, panjang BD adalah ….
a. 1,2 cm
b. 4,8 cm
c. 5 cm
d. 24 cm
30. Luas belah ketupat adalah 56 cm 2 . Jika salah satu panjang diagonalnya 14 cm, panjang
diagonal yang lain adalah ….
a. 8 cm
b. 10 cm
c. 28 cm
d. 32 cm
31. Panjang sisi terpendek layang-layang 5 cm, sedangkan sisi terpanjangnya 10 cm. keliling
layang-layang tersebut adalah ….
a. 13 cm
b. 26 cm
c. 30 cm
d. 36 cm
Selengkapnya mengenai soal dan jawabannya dapat Anda unduh pada link berikut:
Soal dan Jawaban UKK Matematika Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 PAT UAS/ PAS Semester 2 ( Link Soal ) - ( Link Jawaban )
Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga soal untuk kegiatan penilaian atau ulangan pada mata pelajaran matematika ini dapat memberikan manfaat terutama dalam persiapan UKK di Kelas 7.
File soal ini ditujukan bagi Mata Pelajaran Matematika pada jenjang SMP MTs kelas 7 yang sudah menggunakan K13 sebagai Kurikulum yang digunakan. Bagi Anda yang saat ini sedang mencari soal kurikulum 2013 revisi tahun 2017, file yang Admin bagikan ini tentunya dapat dijadikan referensi. Berikut gambaran dari soal tersebut lengkap dengan link download serta jawabannya.
Inilah soal matematika kelas VII Kurikulum 2013 UAS Semester II
6. Kumpulan-kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah ….a. kumpulan bilangan kecil
b. kumpulan bunga-bunga indah
c. kumpulan siswa tinggi
d. kumpulan bilangan asli antara 4 dan 12
12. Kumpulan-kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah ….
a. kumpulan gedung-gedung mewah
b. kumpulan bunga-bunga indah
c. kumpulan rumah-rumah antik
d. kumpulan nama-nama jalan
14. Keliling sebuah persegi panjang 120 cm. Jika perbandingan panjang dan lebarnya 7 : 5,
ukuran lebarnya adalah ….
a. 25 cm
b. 50 cm
c. 75 cm
d. 100 cm
24. Perbandingan panjang sisi-sisi sejajar suatu trapesium adalah 2 : 3. Jika tinggi trapesium 6
cm dan luasnya 150 cm 2 , panjang sisi-sisi sejajarnya adalah ….
a. 6 cm dan 8 cm
b. 4 cm dan 12s cm
c. 10 cm dan 15 cm
d. 20 cm dan 30 cm
Baca juga : Soal PJOK Kelas 7 PAS / UAS Semester 2 Kurikulum 2013 Revisi 201728. Suatu persegi kelilingnya 52 cm. Luasnya adalah ….
a. 169 cm 2
b. 104 cm 2
c. 26 cm 2
d. 13 cm 2
29. Segitiga siku-siku di B. Dari titik B ditarik garis yang tegak lurus AC di titik D. Bila panjang
AB = 3 cm, BC = 4 cm, dan AC = 10 cm, panjang BD adalah ….
a. 1,2 cm
b. 4,8 cm
c. 5 cm
d. 24 cm
30. Luas belah ketupat adalah 56 cm 2 . Jika salah satu panjang diagonalnya 14 cm, panjang
diagonal yang lain adalah ….
a. 8 cm
b. 10 cm
c. 28 cm
d. 32 cm
31. Panjang sisi terpendek layang-layang 5 cm, sedangkan sisi terpanjangnya 10 cm. keliling
layang-layang tersebut adalah ….
a. 13 cm
b. 26 cm
c. 30 cm
d. 36 cm
Selengkapnya mengenai soal dan jawabannya dapat Anda unduh pada link berikut:
Soal dan Jawaban UKK Matematika Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 PAT UAS/ PAS Semester 2 ( Link Soal ) - ( Link Jawaban )
Demikian yang dapat Admin sampaikan, semoga soal untuk kegiatan penilaian atau ulangan pada mata pelajaran matematika ini dapat memberikan manfaat terutama dalam persiapan UKK di Kelas 7.
Klik Bagikan sebelum Download
Demikian Soal dan Jawaban UKK Matematika Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 PAT/ UAS PAS Semester 2 yang dapat kami bagikan pada Artikel kali ini, semoga isi dari Artikel kali ini dapat memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan dan pencarian Anda, serta dapat melengkapi Administrasi Gurunya untuk berbagai kegiatan yang sedang di laksanakan dan di kerjakan.
0 komentar:
Posting Komentar