Buku Agenda Surat Masuk dan Keluar

Posted by Tentang Pendidikan on 20170726

Format penting yang akan Admin bagikan pada artikel kali ini adalah Format Buku Agenda Surat Masuk dan Keluar yang merupakan salah satu Administrasi Sekolah/Madrasah yang harus di miliki dan di isi untuk mencatatkan Surat Apa saja yang di terima dan dikeluarkan oleh setiap Sekolah. Saya sebagai Admin blog ini pun juga pernah mendapatkan tugas tambahan sebagai pencatat surat masuk dan keluar. Jadi di sela-sela rehat mengajar (Jam Istrahat) jika Ada surat masuk saya sering mencatatnya secara lengkap mulai dari Siap yang mengirim surat, Nomoe Suratnya dan perihal surat tersbut di buat dan lainnya.

Maka dari itu Buku Agenda Surat merupakan Administrasi Penting yang harus di buat dan di kerjakan oleh seorang Kepala Sekolah/Madrasah. Maka dari itu Admin membagikan secara lengkap Format Buku Keluar Masuk untuk Bapak dan Ibu yang mungkin saat ini sedang mencari dan membutuhkan format yang benar dalam membuat Buku Surat Masuk dan Buku Surat Keluar. Berikut menu-menu yang ada pada Buku Agenda Surat yang harus di isi secara lengkap oleh setiap Guru yang disikan dalam format tersebut meliputi diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Surat-surat Masuk
    • Nomor
    • Urut
    • Berkas
    • Alamat Pengirim
    • Tanggal
    • Nomor Surat
    • Perihal
    • Nomor
    • Petunjuk
    • Paket
    2. Surat-surat Masuk
      • Nomor
      • Urut
      • Berkas
      • Alamat Pengirim
      • Tanggal
      • Nomor Surat
      • Perihal
      • Nomor
      • Petunjuk
      • Paket
      Format Agenda Surat

      Contoh  Format Buku Surat Masuk dan Keluar

      Pada link di bawah ini Admin telah menyiapkan format Buku Agenda Surat Masuk dan Keluar secara lengkap yang telah tersimpan dalam googledrive yang aman dari virus. bagi yang membutuhkannya silahkan untuk mendownloanya secara lengkap.

      Klik Bagikan sebelum Download

      Demikian Buku Agenda Surat Masuk dan Keluar yang dapat kami bagikan pada Artikel kali ini, semoga isi dari Artikel kali ini dapat memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan dan pencarian Anda, serta dapat melengkapi Administrasi Gurunya untuk berbagai kegiatan yang sedang di laksanakan dan di kerjakan.
      Previous
      « Prev Post

      Related Posts

      Juli 26, 2017

      0 komentar:

      Posting Komentar