Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2018-2019

Posted by Tentang Pendidikan on 20180511

Persiapan untuk pelaksanaan tahun pelajaran baru tentunya kita harus menyiapkan berbagai Administrasi dan perangkat pembelajaran, salah satunya file yang harus Anda miliki di awal tahun ajaran baru 2018-2018 yaitu Kalender Pendidikan. Kaldik berfungsi sebagai Mendorong efektivitas dan efisiensi proses pembelajaran, menyerasikan ketentuan mengenai hari efektif dan hari libur, sebagai pedoman dalam menyusun program seperti Program Tahunan (Prota), Promes, serta membuat silabus, rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) dan satuan acara pembelajaran.

Maka dari itu pada kesempatan artikel ini Admin akan membagikan file Kalender Pendidikan secara lengkap dengan rincian akan Admin informasikan sekilas secara garis besar yaitu sebagai berikut.
  1. Kegiatan PPDB 2018/2019 : tanggal 2 s.d 7 Juli 2018.
  2. Hari Pertama Masuk Sekolah, Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau MPLS : Tanggal 16 s.d 18 Juli 2018.
  3. Perkiraan Penilaian Tengah Semester Gasal ( UTS GASAL) : 8 s.d 13 Oktober 2018.
  4. Perkiraan Kegiatan Penilaian Akhir Semester Gasal (UAS GASAL) : 3 s.d 8 Desember 2018.
  5. Pembagian Raport Semester Gasal 2018/2019 : 21 Desember 2018.
  6. Masuk Awal Semester Genap 2018/2019 : 7 Januari 2019.
  7. Kegiatan Penilaian Tengah Semester Genap 2018/2019 : 4 s.d 9 Maret 2019.
  8. Penilaian Akhir Semester Genap ( UKK Tahun Pelajaran 2018/2019) : 20 s.d 25 Mei 2019.
  9. Pembagian Raport Kenaikan Kelas 2018/2109 : 21 Juni 2019
  10. Libur Semester Genap : 22 Juni s.d 13 Juli 2019.
  11. Libur Puasa / Bulan Ramadhan : 6 s.d 7 Mei 2019.
Baca juga :

Download Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2018-2019

Bagi Anda yang sedang mencari dan membutuhkan Kalender Pendidikan untuk tahun ajaran baru pada jenjang SD, SMP, SMA, SMK dan Sederajat dapat mendownloadnya pada link dibawah ini:

Semoga Kaldik yang Admin bagikan ini dapat memberikan manfaat bagi Bapak dan Ibu dalam persiapan tahun ajaran baru 2018/2019.

Klik Bagikan sebelum Download

Demikian Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2018-2019 yang dapat kami bagikan pada Artikel kali ini, semoga isi dari Artikel kali ini dapat memberikan manfaat sesuai dengan kebutuhan dan pencarian Anda, serta dapat melengkapi Administrasi Gurunya untuk berbagai kegiatan yang sedang di laksanakan dan di kerjakan.
Previous
« Prev Post

Related Posts

Mei 11, 2018

0 komentar:

Posting Komentar